Mod Telolet Basuri V3 Draka

Download Mod Telolet Basuri V3 Draka Bussid (Lebih Keren dari V2)

Mod Telolet Basuri V3 Draka adalah modifikasi populer yang menghadirkan pengalaman klakson telolet khas Indonesia ke dalam game simulasi Bus Simulator Indonesia (Bussid). Dengan mod ini, kamu bisa menambahkan suara klakson telolet yang unik dan beragam, memberikan sentuhan khas pada bus yang kamu kendarai. Versi V3 Draka dari Mod Telolet Basuri dikenal dengan variasi suara klaksonnya yang lebih modern dan kreatif, memadukan efek suara yang menyenangkan dan kadang-kadang bahkan lucu. Suara klakson ini nggak cuma bikin perjalanan virtualmu lebih seru, tapi juga memberikan nuansa asli jalanan Indonesia, di mana klakson telolet sering menjadi hiburan tersendiri, baik bagi pengemudi maupun orang-orang di pinggir jalan. Download Telolet Basuri V3 Draka sangat cocok buat kamu yang suka dengan budaya telolet dan ingin membawa keseruan itu ke dalam game simulasi. Dengan berbagai pilihan suara yang tersedia, kamu bisa memilih klakson mana yang paling cocok dengan gaya mengemudi dan bus atau truk yang kamu gunakan. Mod Telolet Basuri V3 Draka Bussid dijamin bakal bikin perjalanan virtualmu makin asyik dan penuh kejutan di setiap bunyi klakson!

Requires

Android 5.0+

Version

5.1

Updated

12/03/2024

Telolet Basuri V3 Draka Information

  • Category
  • Game Name

Telolet Basuri V3 Draka

  • Developer

Sumpiit

  • Version

5.1

  • Released

12/03/2024

  • Size

17 MB

  • Request Android

5.0

Halo para penggemar game simulator Bussid. Azmi mau ngasih tau kalau Mod Telolet Basuri V3 Draka sudah tersedia di Busmod.co ini lho. Jadi buat kamu yang dari tadi cari-cari mod ini, bisa langsung saja untuk men-download Telolet Basuri V3 Draka Bussid yang link-nya ada di atas. Kuy!

Pasang Mod Telolet Basuri V3 Draka Bussid Bikin Main Game Lebih Asyik

Adanya Mod Telolet Basuri V3 Draka ini bisa bikin pengalaman kamu bermain game Bus Simulator Indonesia lebih seru dan menyenangkan karena adanya suara telolet khas. Kamu sendiri mungkin sebelumnya udah pernah mendengarkan suara telolet yang kreatif ini dari bis aslinya.

Nah kamu bisa bawa suara klakson basuri yang unik ke dalam game Bussid yang ada di HP-mu.

klakson Mod Telolet Basuri V3 Draka

Meng-kustom suara dengan pilihan suara telolet basuri Draka V3 ini bakalan bikin bus yang kamu kemudikan lebih standout. Nggak jarang juga nantinya akan ada anak-anak yang menanti kamu menyalakan suara klakson basuri yang emang unik ini.

Walau kelihatannya sederhana dan remeh, tapi mendownload Telolet Basuri V3 Draka Bussid ini bisa memberikan nuansa baru dalam permainan Bussid. Jadi nggak monoton dan kamu pun akan lebih terhibur saat memainkannya.

Udah Download Telolet Basuri V3 Draka? Simak Cara Pasang di Bussid

Kamu udah download mod telolet basuri Draka ini? Ya udah bisa langsung pasang atau instal di hape kamu. Cara instalnya biasa aja, nggak ada yang aneh-aneh dari apk ini. Jadi kamu nggak perlu setting atau pengaturan khusus.

Buka Aplikasinya dan Dengerin Suara Teloletnya

Pertama kamu bisa buka Mod Telolet Basuri V3 Draka apk yang udah kamu instal itu. Setelah terbuka di dalamnya ada banyak suara (sound) telolet basuri Draka yang tersedia. Kalau Azmi hitung sih kurang lebihnya ada 60 sound yang tersedia.

Ya komplit pokoknya. Kamu bisa dengerin sound atau suara Telolet Basuri V3 Draka yang kamu inginkan. Kalau ingin mendengarkannya tinggal pencet aja pada suara soundnya.

list suara Mod Telolet Basuri V3 Draka

Terus jika kamu ada yang suka, maka kamu bisa tekan unduh pada suara telolet yang diinginkan.

Tunggu Proses Download

Tunggu sebentar prosesnya. Kalau misalnya kamu mau download banyak suara telolet sekaligus boleh juga. Jadi kamu bisa langsung aja klik pada sound telolet basuri draka yang kamu sukai. Setelah itu bisa kamu tinggal dulu, misalnya buat bikin minuman.

Ntar setelah balik maka sound telolet lucu basuri draka v3 ini pun udah terdownload. File downloadnya nantinya akan berjenis mp3. Kamu bisa mengeceknya di File Manager. Lalu cek di Download atau Audio, tergantung HP kamu.

Buka Game Bus Simulator Indonesia

Setelah sound mod Telolet Basuri V3 Draka Bussid udah kamu unduh, maka kamu sekarang bisa buka game Bus Simulator Indonesia. Lalu setelah terbuka, kamu bisa pilih pada Garasi.

cara pasang Mod Telolet Basuri V3 Draka

Kemudian bisa kamu pilih pada bagian Klakson.

mp3 Mod Telolet Basuri V3 Draka

Pilih Audio Mod Telolet Basuri V3 Draka Bussid

Berikutnya kamu bisa klik pada Pilih Audio. Lalu akan muncul pilihan memasukkan audio tadi. Kamu bebas boleh memasukkannya lewat Galeri Perangkat.

audio sound Mod Telolet Basuri V3 Draka

Atau kalau nantinya belum berhasil, kamu bisa pilih pada File Manager untuk masukin sound telolet basuri V3 Draka yang udah kamu download tadi.

Masukkan Suara Telolet Basuri V3 Draka

Nah setelahnya kamu bisa masukkan file audio mp3 telolet basuri yang udah kamu download tadi.

memasukkan Mod Telolet Basuri V3 Draka ke bussid

Selanjutnya tinggal klik Pasang. Maka kemudian suara Mod Telolet Basuri V3 Draka itu pun akan bisa digunakan saat bermain Bus Simulator Indonesia di HP. Gampang kan?

Coba Suara Telolet di Gamenya

Kamu bisa coba langsung suara telolet yang udah kamu masukkan tadi dengan menekan tombol klakson pada game Bussid ini.

keren Mod Telolet Basuri V3 Draka

Kamu bisa ulangi proses tadi jika ingin memasukkan beberapa sound Mod Telolet Basuri V3 Draka Bussid ini. Nah dengan begitu suara bismu akan makin menarik dan bakal menambah kenikmatan kamu memainkan game ini.

  1. Bus Simulator Indonesia Map Mod DownloadHalo gengs, salam jumpa dan salam sehat ya. Sebagai salah satu orang yang suka jalan-jalan dengan bus dan pecinta game, Cello punya pengalaman menarik dari perjalanan dengan bus-bus yang ada di Indonesia. Pengalaman itu bisa kamu dapatkan juga dari Bus Simulator Indonesia Map Mod Download. Dalam map ini kalian para penggemar Bus Simulator Indonesia (BUSSID) pastinya tidak akan bosan dengan…
  2. Download Mod BUSSID Truck Hino 500 Muatan Berat v1.3 TerbaruBalik lagi dengan Ilham, Sob. Gimana kabarnya, nih? Semoga sehat-sehat selalu ya. Kali ini Ilham hadir untuk membahas sebuah game yang lagi banyak dimainkan oleh para penggemar game simulator kendaraan. Nah, game yang Ilham maksud adalah Bus Simulator Indonesia dengan tambahan Mod BUSSID Truck Hino, Sob. Apalagi bagi kamu yang memang merupakan seorang bismania atau penggemar bus, pastinya bakal suka…
  3. BUSSID vs. BSCRSimulation games have long been a popular genre in gaming, offering players an immersive experience in various real-life scenarios. Among these, bus simulator games have gained significant traction, allowing players to take on the role of a bus driver and navigate city streets, picking up passengers and completing challenging missions. This article will compare two well-known titles in this genre:…

Ragam Mod Telolet Basuri V3 Draka Terbaik

Kalau menurut Azmi, beberapa pilihan suara klakson telolet basuri V3 Draka berikut ini yang layak untuk segera kamu miliki.

Slow Basuri Mengular

Suara klakson basuri ini memiliki nada-nada berkelok-kelok seperti ular. Kamu inget kalau orang India menyanyikan suling untuk tarian ular? Nah kira-kira seperti itu irama suara klakson ini. Menurutku ini salah satu yang the best karena memiliki nada unik yang panjang, melengking serta berliku-liku. Mendengarnya jadi asyik.

Basuri India

Suara klason basuri draka ini memiliki karakter yang cepat dan mengagetkan. Jadi ada unsur surprise bagi yang mendengarnya. Cocok misalnya kamu gunakan klakson ini pas lagi ngantuk saat mengemudikan bis di Bus Simulator Indonesia. Mendengar suara klakson ini bakalan bikin matamu kembali melek dan tubuh bersemangat lagi.

Basuri Telolet Abang Bakso

Nah kalau suara klakson ini terinspirasi dari lagu Abang Tukang Bakso. Kamu yang udah tahu lagunya, pas denger suara klakson Basuri Abang Tukang Bakso ini pasti dalam hati akan ikutan menyanyikannya. Iya kan? Hehehe

terbaru Mod Telolet Basuri V3 Draka

Perbandingan Mod Telolet Basuri V3 Draka V2

Seperti kamu tahu, populernya game Bus Simulator Indonesia membuat segala printilan atau item yang terkait permainan ini ikut berkembang. Salah satunya adalah suara klakson basuri.

Jika kamu perhatikan Mod Telolet Basuri V3 Draka V2 itu ada perbedaannya. Pada V3 terlihat lebih atraktif dibanding versi sebelumnya yang suara klaksonnya terdengar lebih kalem.

Tentu saja nuansa klakson basuri pada versi terbaru yang lebih meriah itu bisa bikin hati berguncang gembira. Sedang jika kamu tipikal sopir bis yang lebih kalem, namun tetap nggak mau ketinggalan memakai klakson basuri, maka Azmi saranin kamu bisa pakai versi yang kedua.

Nah gimana? Sekarang kamu sudah paham kan perbandingan Mod Telolet Basuri V3 Draka V2. Kalau sudah yuk kita donwload mod telolet ini.

Telolet Basuri V3 Draka Bussid, Mod Seru Untuk BUSSID

Nah segitu dulu pembahasan mengenai Mod Telolet Basuri V3 Draka di Busmod ini. Kamu bisa segera download Telolet Basuri V3 Draka Bussid dan memasangnya di game Bussid kamu. Bila ada pertanyaan atau kesulitan, jangan sungkan sampaikan lewat kolom komentar yang ada di bawah.

Sebagai penutup, Azmi tutup dengan syair berikut.

Jalan-jalan ke kota naik bus
Jangan lupa membawa kaktus
Agar silaturahmi tidak terputus
Bis Mania yang budiman, pinjam dulu seratus

Hahaha. See you next time!

link download Mod Telolet Basuri V3 Draka

Apa itu Mod Telolet Basuri V3 Draka?

Mod yang bikin bus kamu punya klakson yang nggak cuma bikin orang serumah bangun, tapi juga bikin mereka joget!

Kenapa disebut Draka?

Karena "Draka" adalah suara yang dihasilkan ketika orang mendengar klakson telolet basuri ini... mereka langsung bilang, "DRAKA banget nih klakson!"

Apa efek samping menggunakan mod telolet basuri v3 draka ini?

Efek sampingnya adalah senyum yang nggak akan berhenti setiap kali kamu bunyikan klakson. Dan mungkin kamu jadi selebriti jalanan juga.

Gimana cara klakson basuri draka ini terdengar lebih keren?

Nyalakan klakson saat kamu ngebut di jalan tol. Jangan lupa kamu pakai kaca mata hitam (walaupun di rumah).

Apakah mod telolet basuri V3 draka bussid ini bisa bikin bus kamu jadi lebih cepat?

Secara teknis, nggak. Tapi kalau penumpang dengar klakson telolet, mungkin mereka akan lebih semangat nyuruh kamu gaspol!

Apakah mod ini bisa digunakan di mobil pribadi?

Mobil pribadi di dunia nyata maksudnya? Mungkin bisa, hmmm tapi siap-siap ya jadi pusat perhatian dan ditanyain, "Om, telolet om!"

Kenapa download Telolet Basuri V3 Draka lebih seru?

Karena klakson biasa itu terlalu mainstream, dan ini adalah level klakson yang jauh di atas standar!

Bagi yang dengar suara telolet basuri draka, gimana cara mengatasi jika klakson dianggap terlalu berisik?

Cukup tutup telinga, atau lebih baik nikmati saja. YOLO, hidup cuma sekali!

Apakah suara klakson mod basuri draka ini boleh digunakan saat bermain game di malam hari?

Boleh aja, tapi sebaiknya volume diturunin, kecuali kamu emang mau ngajak tetangga ikut party telolet.

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *